Tuesday, July 17, 2018

Tenggorokan Banyak Dahak, tidak Batuk dan Flu, Inilah Penyebabnya Dan Cara Cepat Mengatasinya

Tenggorokan Banyak Dahak, tidak Batuk dan Flu, Inilah Penyebabnya Dan Cara Cepat Mengatasinya

Berdasarkan Medical Dictionary of popular medical term esly defined on MedTerm, Dahak atau Spuntum adalah mukus yang keluar saat batuk dari saluran pernapasan atas.  Hanya saja dalam kasus tertentu, dahak  bisa saja keluar walaupun seseorang tidak sedang menderita batuk ataupun flu, ini disebabkan karena dahak merupakan zat licin yang berfungsi sebagai pelumas sinus atau tenggorokan. Sehinggga seseorang bisa saja memiliki dahak meski dalam keadaan sehat dan rata rata tubuh menghasilkan 1-2 liter lendir sehari yang digunakan untuk menjaha kondisi tenggorokan agar selalu dalam keadaan lembab dan membantu sistem pernapasan serta untuk melawan iritasi dan infeksi.

Jika sekarang anda mengalami rasa gatal ditenggorokan, dan sering mengelurkan dahak padahal anda tidak dalam keadaan batuk dan flu, mungkin berikut ini merupakan alasan  alasan penyebab dahak itu muncul, yaitu :

1. Infeksi
Jika tubuh mengalami infeksi maka tubuh cendrung merangsang produksi lendir guna menghilangkan partikel asing yang menyebabkan infeksi sehingga terjadilah penebalan lendir.

2. Iritasi Polusi
Jika kita mengalami iritasi polusi, seperti  banyak menghirup asap kendaraan, gas beracun dll, maka tubuh akan merespon cepat dan bisa menyebabkan saluran pernapasan bengkak dan meradang sehingga  produksi lendir akan  berlebih.

3. Sinusitis Akut
Jika kita mengalami sinusitis akut yang disebabkan oleh bakeri atau jamur, maka tubuh kita mengalami pembengkakan rongga sinus  yang membatasi saluran sinus, hal ini menyebabkan pembentukan lendir.

4. Kehamilan
Jika anda sedang hamil, dalam kondisi tertentu, terkadang perubahan hormonal dapat menyebabkan saluran hidung mengering, akibatnya terjadi radang sehingga produksi lendir di hidung dan tenggorokan menjadi berlebih.

5. Mengkonsumsi Susu
Dalam kasus tertentu, Mengkonsumsi susu berlebih dapat menyebabkan penebalan lendir dan produksi lendir berlebih yang mengganggu di tenggorokan.

6. Faktor Psikologis Tertentu
Misalnya jika anda mengalami gangguan tenggorokan, susah menelan,seperti radang tenggorokan dll, faktor ini juga dapat menyebabkan terjadinya penumpukan lendir di tenggorokan yang sangat mengganggu.

Cara Cepat menghilagkan lendir
1. Teliti faktor penyebab terjadinya lendir
2. Gunakan  obat herbal untuk menghilangkan lendir seperti membuat air lemon hangat dan tambahkan satu sendok madu, atau dapat berkumur dengan menggunakan air garam serta perbanyak minur air putih.
3. Jika penyebab terjadinya lendir akibat radang tenggorokan, maka obatilah radang tenggorokan dengan membeli obat di apotik seperti FG TROCHIS, tablet hisap yang enak rasanya seperti permen tetapi dia merupakan anti septik yang dapat menyembuhkan radang tenggorokan, harganyapun murah sekitar 15ribu, biasanya saya jika radang tenggirokan dan susah menelan selalu disertai dengan dahak, oleh karenanya saya selalu membeli FG TROCHIS, dosis nya sehari boleh makan sampe 8 tablet. Serta jangan lupa jg minum adem sari y guys biar cepet sembuh.
4. Tidak boleh makan sembarangan, hindari minuman dingin, minuman terlalu manis, goreng gorengan, minum susu berlebih, dll
5. Perbanyak minum air putih
6. Istirahat yang cukup
7. Berdoalah Kepada Allah meminta kesembuhan dari penyakit. Bagi yang non muslim juga sama, senantiasa berdoa kepada Tuhan agar diberikan kesembuhan
8. Jika lendir masih banyak dalam beberapa hari meskipun anda telah melakukan hal diatas, cobalah hubungi dokter.

Semoga artikel “Tenggorokan Banyak Dahak , tidak Batuk dan Flu, Inilah Penyebabnya Dan Cara Cepat Mengatasinya” bermanfaat ya guys, dan semoga kita selalu diberikan kesehatan serta selalu 

0 comments:

Post a Comment